Walikota Ternate Salurkan Zakat Maal ke Baznas
Dengan menggunakan fasilitas layanan jemput zakat, Walikota Ternate M. Tauhid Soleman menunaikan kewajiban membayar zakat maal melalui Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Ternate.Setoran zakat orang nomor satu di Kota Ternate ini diterima langsung Wakil Ketua Bidang Pengumpulan ZIS Baznas Kota Ternate Mu’min Arif, bertempat di kediaman Tauhid Soleman, Lingkungan Jan, Kelurahan Tabona Kota Ternate …. Read More
Selama Cuti, ASN Dilarang Menggunanakan Fasilitas Negara
TIVATIMUR.COM,TERNATE- Terhitung hari ini, Jumat (29/4/2022), seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkup Pemerintah Kota (Pemkot) Ternate, Provinsi Maluku Utara (Malut), mulai cuti kerja hingga Senin (9/5/2022) nanti. Selama cuti, ASN maupun para pejabat dilarang menggunkan fasilitas Negara untuk kepentingan pribadi. Tidak hanya itu, para ASN juga dilarang menambahkan hari cuti, sebagaimana edaran Wali Kota Ternate …. Read More
Arus Mudik Gunakan Transportasi Laut di Malut Capai 14.118 Orang. Jangan Lengah
Ternate (ANTARA) – Kantor Kesyahbandaraan dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Ternate, Maluku Utara (Malut) mencatat arus mudik hingga Jumat (29/4) yang menggunakan jasa transportasi laut dari Ternate ke berbagai antar-pulau di wilayah Malut dan Sulawesi mencapai 14.118 orang. “Selain itu, untuk penumpang yang mudik ke Ternate alami peningkatan yakni mencapai 12.442 orang,” kata Kepala Seksi Lalulintas …. Read More
Wali Kota Ternate Salurkan Zakat Maal ke Baznas
KBRN, Ternate: Dengan menggunakan fasilitas layanan jemput zakat, Wali Kota Ternate M. Tauhid Soleman menunaikan kewajiban membayar zakat maal melalui Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Ternate, Jumat (29/4/2022). Setoran zakat orang nomor satu di Kota Ternate ini diterima langsung Wakil Ketua Bidang Pengumpulan Zakat, Infak, Sedekah (ZIS), Baznas Kota Ternate Mu’min Arif, bertempat di …. Read More
Warga Ternate Diminta Hindari Petasan dan Takbiran di Jalanan
Tandaseru — Jelang malam takbiran 1443 Hijriah, Kapolres Kota Ternate, Maluku Utara, AKBP Andik Purnomo Sigit meminta masyarakat tidak merayakan takbiran di jalan-jalan utama kota. Andik mengatakan, ia sudah berkordinasi dengan Panitia Hari Besar Muslim (PHBM) untuk meminta masyarakat, terutama anak muda, agar tidak pawai yang akan menimbulkan kemacetan. “Kami harap tidak harus merayakan di tempat umum jalan …. Read More
Walikota Bangga, Baznas Ternate Terbaik Dalam Pengelolaan Zakat
TERNATE- Walikota Ternate mengapresiasi kinerja Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Ternate, karena sampai saat ini masih diakui sebagai salah satu Baznas terbaik oleh Baznas Pusat. Hal ini disampaikan walikota M. Tauhid Soleman pada acara Silaturahmi Baznas dengan paguyuban, para profesional dan pengusaha se-Kota Ternate, Senin (14/03), di Restoran Red Corner Ternate.Menurut walikota, Baznas Kota …. Read More
Napi Kabur, KAI Malut Desak Petugas Lapas Dievaluasi
Tandaseru — Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Kongres Advokat Indonesia (KAI) Provinsi Maluku Utara menyesalkan kelalaian petugas Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Ternate. Kelalaian itu menyebabkan narapidana narkotika bernama Akhmad Dzulkarnain melarikan diri dari Lapas. Sekretaris DPD KAI Provinsi Maluku Utara Roslan mengatakan, jika napi diizinkan keluar Lapas dengan alasan tertentu maka napi tersebut harus dikawal ketat petugas Lapas dan kepolisian. Hal …. Read More
Usut Dugaan Korupsi Dana Hibah PKK, Kejari Periksa Camat Ternate Barat
Tandaseru — Mantan Lurah Kelurahan Takome, Kota Ternate, Maluku Utara, Hamid Muhammad, diperiksa penyidik Kejaksaan Negeri Ternate, Kamis (10/3). Hamid diperiksa dalam kasus dugaan tindak pidana korupsi pengelolaan bantuan dana hibah Pemerintah Kota Ternate kepada Tim Penggerak PKK Kota Ternate tahun 2018-2019 senilai Rp 2 miliar. Hamid yang kini Camat Ternate Barat itu mengatakan, dirinya datang ke Kejari untuk …. Read More
Siap Beroperasi, KMP Garda Maritim Pangkas Jarak Tempuh Ternate-Sofifi
Tandaseru — Kapal Motor Penyeberangan (KMP) Garda Maritim siap melayari laut biru Maluku Utara. Feri dengan kapasitas tampung ratusan penumpang dan puluhan kendaraan roda empat dan roda dua ini mengambil rute Bastiong-Rum, Bastiong-Sofifi dan Bastiong-Sidangoli. Direktur PT Garda Maritim Maluku Utara M Ghifari Bopeng mengatakan, KMP Garda Maritim merupakan kapal baru dengan kapasitas mesin besar, sehingga memangkas banyak …. Read More
Kasus Dugaan Korupsi Proyek Jalan di Tidore Bakal Naik ke Tahap Penyidikan
Tandaseru — Kejaksaan Tinggi Maluku Utara bakal meningkatkan status kasus dugaan korupsi Paket pekerjaan swakelola fisik jalan nasional di Kota Tidore Kepulauan dari tahap penyelidikan ke tahap penyidikan. Kepala Kejati Maluku Utara Dade Ruskandar mengatakan, jika kasus tersebut indikasinya kuat akan dinaikkan ke tahap penyidikan. “Yang pasti kasus tersebut masih jalan, katanya belum ada progres meskipun sekarang dikerjakan, itu kan …. Read More